Selasa, 08 Februari 2011

karangan ilmiah,karangan non ilmiah dan karangan tidak ilmiah.

Karangan ilmiah:
Sebuah kerangka karangan mengandung rencana kerja, memuat ketentuan ketentuan pokok bagaimana suatu topik harus di perinci dan di kembangkan. Kerangka karangan menjamin suatu penyusunan yang logis dan teratur, serta memungkinkan seorang penulis membedakan gagasan-gagasan utama dari gagasan gagasan tambahan. Sebuah kerangka karangan tidak boleh diperlakukan sebagai suatu pedoman yang kaku, tetapi selalu dapat mengalami perubahan dan perbaikan untuk mencapai suatu bentuk yang semakin lebih sempurna. Kerangka karangan dapat berbentuk catatan catatan sederhana, tetapi dapat juga berbentuk mendetil, dan di garap dengan sangat cermat .Secara singkat dapat di katakan kerangka karangan adalah suatu rencana kerja yang memuat garis garis besar dari suatu karangan yang akan di garap .
Karangan non ilmiah:
Karangan Non Ilmiah (Fiksi) adalah karangan yang berbentuk fiksi dan berupa kisah rekaan. Kisah rekaan itu dalam praktik penulisannya juga tidak boleh dibuat sembarangan, unsur-unsur seperti penokohan, plot, konflik, klimaks, setting dsb.Karangan non ilmiah memiliki ciri sebagai berikut:
EMOTIF : Sedikit informasi, kemewahan dan cinta menonjol, melebihkan kebenaran mencari keuntungan, tidak sistematis.
PERSUASIF : Cukup informatif, penilaian fakta tidak dengan bukti, bujukan untuk meyakinkan pembaca, mempengaruhi sikap dan cara berpikir pembaca.
DESKRIPTIF : Informatif sebagian imaginatif dan subyektif, nampaknya dapat dipercaya,pendapat pribadi.
Karangan tidak ilmiah:
Karangan tidak ilmiah memiliki sebagai berikut:
Kejelasan Artinya semua yang dikemukakan samar-samar
Kelogisan Artinya keterangan yang dikemukakan tidak masuk akal
Kelugasan Artinya pembicaraan tidak dari sumber yang ada
Keobjektifan Artinya semua penulisan ilmiah di ambil tidak berdasarkan fakta yang ada.
Keseksamaan Artinya berusaha untuk menghindari diri dari kesalahan atau kehilafan betapapun kecilnya.
Kesistematisan Artinya semua yang dikemukakan tidak disusun menurut urutan yang memperlihatkan kesinambungan.
Ketuntasan Artinya segi masalah dikupas secara mendalam dan selengkap-lengkapnya.tidak memiliki penulisan yang sangat jelas

Tidak ada komentar:

peninjau

Arsip Blog

Mengenai Saya

Foto saya
saya orangnya baik hati,tidak sombong tapi kadang bores sama uang tapi kalau ada perlunya,saya orangnya emosian,saya tidak gampang tersinggung,saya gampang bergaul kepada siapa saja tidak mandang ras,warna kulit,saya orangnya setia pada kawan,tidak mau macem-macem apa lagi dengan narkoba